Bagaimana cara membuat iklan Google Adwords? Untuk beriklan di Adwords milik Google, maka Anda perlu memiliki akun Adwords lebih dulu. Bila Anda sudah memiliki akun tersebut artinya Anda siap memulai iklan pertama. Namun, sebelumnya tentu penting mengenal beberapa format iklan yang berlaku dalam Adwords. Format iklan paling sederhana dari iklan Adwords adalah bentuk teks. Yakni …
Tag: Google
5 Tips Meningkatkan Marketing Menggunakan Google+
Google+ Marketing adalah sebuah layanan social media yang diluncurkan oleh Google untuk menjawab kebutuhan para pengguna yang ingin memiliki keterbatasan ruang gerak, keamanan, serta privacy. Kini Google+ Marketing menjadi sesuatu yang penting dalam dunia internet marketing. Bukan hanya sekedar pesaing Facebook, tapi lebih dari itu Google+ menjadi penting karena terhubung ke semua produk Google lainnya. …
3 Penyebab Kesalahan Terbesar Dalam Gagalnya Google Adwords
Banyak yang memuja Google Adwords sebagai platform beriklan di situs yang paling banyak mendapatkan kunjungan setiap harinya. Bagaimana tidak, peluang untuk mendapatkan traffic yang lebih tinggi sangat besar dengan memanfaatkan fitur iklan dari Google ini. Banyak yang memuja, namun juga banyak yang masih bingung di mana untungnya menggunakan Google Adwords karena setiap kali mencoba selalu …